Market Review 190521

Selamat sore

 

IHSG di perdagangan hari ini melanjutkan penguatan dan ditutup +0.749% (+44.251 poin) ke level 5,951. Penguatan indeks hari ini didominasi berita kemenangan Jokowi pada pilpres. Namun penguatan pada akhir sesi perdagangan kedua tidak setinggi penutupan sesi pertama dikarenakan aksi profit taking investor setelah adanya berita aksi demo atas hasil perhitungan suara KPU. Asing mencatatkan net sell sebesar Rp643 miliar dengan saham BBRI dan PNLF menjadi net top seller, sedangkan saham BTPS dan PWON menjadi net top buyer. Saham penopang kenaikan indeks BBCA +31.49% dan ASII +1.45%, sementara saham penekan indeks adalah CPIN -3.71% dan SMGR -3.78%.

 

Bursa Asia:

Nikkei            21,275 (-0.14%)

Shanghai         2,906 (+1.23%)

Hang Seng    27,657 (-0.47%)

Straits Times   3,183 (-0.69%)

Bursa Asia bergerak bervariatif dan mayoritas melemah. Namun pelemahan ini mengecil dibandingkan kemarin. Hal ini diakibatkan AS melonggarkan kebijakan pembatasan produk Huawei pada pasar AS.

 

Bursa Eropa:

FTSE 100    7,366 (0.76%)

DAX           12,175 (1.12%)

CAC 40        5,392 (0.64%)

Stoxx 600       380 (0.71%)

 

Bursa Eropa kompak menguat setelah kemarin mengalami pelemahan. Penguatan indeks sebagai respon pasar atas pelonggaran kebijakan pembatasan produk Huawei pada pasar AS

 

Transaksi saham:

 

Indeks

Change (% )

Composite

0.75

LQ45

0.87

IDX30

0.74

Kompas100

0.77

MNC36

0.73

JII

0.69

Sri-Kehati

0.67

Bisnis-27

0.75

Pefindo25

-0.4

Investor33

0.67

 

 

Sektor

Change (% )

Misc-Ind

1.46

Basic-Ind

0.68

Infrastruktur

0.12

Finance

0.82

Property

1.48

Manufactur

0.69

Mining

0.95

Consumer

0.48

Trade

0.86

Agri

1.10

 

Top Gainers (%)

 

CNTX

25.00

BSSR

25.00

MASA

24.45

INCF

24.30

SKBM

24.00

 

 

 

 

Top Losers (%)

 

MFMI

-18.60

NIPS

-16.15

KOIN

-15.20

YPAS

-13.90

POSA

-13.48

 

 

Top Value (B)

 

BBRI

778

BBCA

532

BMRI

468

TLKM

381

BBNI

334

 

 

Top Vol (B)

 

MABA

1.36

TRAM

1.02

RIMO

0.99

NUSA

0.694

MYRX

0.399

 

 

 

Top Freq

 

BBRI

20230

MNCN

20151

APLI

15911

TLKM

14933

BBCA

11168

 

 

Disclaimer on

 

 

 


Lastest Post