Stock Pic 230119

IHSG pada perdagangan kemarin bergerak mixed disebabkan profit taking, namun IHSG kembali berbalik menguat ditopang terutama melajunya sektor industry dasar dan konsumer. Asing mencatatkan net buy sebesar Rp 89 miliar dengan saham BDMN dan BBCA menjadi net top buyer, sementara saham BMRI dan BBRI menjadi net top seller. Secara teknikal, indeks membentuk hammer candlestick pattern mengindikasikan potensi menguat. Namun, indicator stochastic menunjukkan sudah berada di area overbought. Sehingga kami perkirakan IHSG pada hari ini bergerak mixed cenderung menguat dengan range pergerakan 6433-6485. Saham yang diperhatikan adalah BTPS (SoS), UNVR (SoS), BSDE (buy), ADHI (buy), JSMR (SoS), dan ERAA (buy).

DISCLAIMER ON


Lastest Post