IHSG pada perdagangan kemarin ditutup menguat didorong menguatnya saham konsumer, infrastruktur, manufaktur. Asing mencatatkan net buy sebesar Rp 604 miliar dengan saham ASII dan BMRI menjadi net top buyer, sedangkan saham UNTR dan BBRI menjadi net top seller. Secara teknikal, indeks ditutup diatas garis MA5, indicator stochastic berada di area jenuh jual. Kami memperkirakan indeks pada hari ini bergerak menguat dengan range pergerakan 5724-5872. Saham yang diperhatikan adalah ERAA (buy), ADRO (buy), ICBP (SoS), INKP ( buy), BMRI (buy), dan CPIN (buy).
DISCLAIMER ON