PROFINDO RESEARCH 10 Juni 2021
Wall Street ditutup melemah pada perdagangan Rabu (9/6) dimana investor bersikap “wait and see” menanti rilis data consumer US yang mengindikasikan tingkat inflasi di US sebagai sinyal keputusan The Fed. Dow30 -0.44%, S&P500...
PROFINDO RESEARCH 9 Juni 2021
Wall Street ditutup relative flat pada perdagangan Selasa (8/6) dimana investor bersikap “wait and see” menanti rilis data consumer US yang mengindikasikan tingkat inflasi di US.
Dow30 -0.09%, S&P500 +0.02% Nasdaq +0.31%
PROFINDO RESEARCH 8 Juni 2021
Wall Street ditutup mixed pada perdagangan Senin (7/6) dimana investor bersikap “wait and see” dipengaruhi oleh kesepakatan global terkait tax rate, ketakutan inflasi dan minimnya sentiment ekonomi. Dow30 -0.36%, S&P500 -0.08%...
PROFINDO RESEARCH 7 Juni 2021
Wall Street menguat pada akhir perdagangan Jumat (4/6) dipimpin oleh kenaikan saham teknologi, setelah laporan pekerjaan bulanan AS yang hangat meredakan kekhawatiran investor bahwa Federal Reserve mungkin akan segera mengendalikan stimulus moneter.
...PROFINDO RESEARCH 4 Juni 2021
Bursa saham Amerika Serikat (AS)mencatatkan penurunan pada perdagangan Kamis (3/6) didorong oleh kekhawatiran investor tentang inflasi, pengurangan stimulus dan kenaikan pajak perusahaan.
Dow30 -0.07%, S&P500 -0.36% Nasdaq -1.03%
Bursa...