TRADING_IDEA_101220

PROFINDO RESEARCH 10 Desember 2020

 

Bursa Amerika ditutup melemah pada perdagangan Rabu 9 Desember 2020 terbawa penurunan saham teknologi dan negosiasi stimulus yang tertunda. Indeks Dow Jones -0.35%, S&P500 -0.79% dan Nasdaq 0.45%.

 

Bursa Eropa berakhir mayoritas menguat dikarenakan optimisme investor terhadap progress dari vaksin Covid-19 dan paket stimulus US. Investor juga mencermati perkembangan dari BREXIT. Indeks FTSE 100 0.08%, DAX 0.47%, CAC 40 -0.25%.

 

Bursa Asia ditutup mayoritas menguat dikarenakan optimisme investor terhadap paket stimulus US mengesampingkan kekhawatir terhadap meningkatnya kasus Covid-19 secara global. HSI +0.75%, Nikkei +1.33%, KOSPI 2.02%

 

Minyak mentah dunia berakhir menguat tipis meskipun adanya peningkatan jumlah cadangan minyak .Gold -1.75%,WTI Oil +0.19%, Brent Oil +0.37%

IHSG pada perdagangan 8 Desember 2020 ditutup menguat 0.23%. Pada perdagangan 10 Desember 2020, kami memperkirakan IHSG akan bergerak mixed dengan kecenderungan melemah untuk menguji support 5871 dengan resisten di 5970. Indikator MACD masih bergerak positif sementara indicator stochastic berada dalam posisi jenuh beli. Saham-saham yang dapat diperhatikan adalah RAJA, LINK, MAPI, ERAA, SIDO, ASRI.

 

DISCLAIMER ON

 


Lastest Post