Daily Research 16 April 2024

Profindo Research 16 April 2024

Bursa Saham Amerika ditutup menguat pada Jumat (05/04), dipicu oleh laporan pekerjaan Amerika Serikat yang bertumbuh melampaui ekspektasi.

DJIA +0.79%, Nasdaq +%, S&P500 +1.11%

                                                  

Bursa Saham Eropa bergerak melemah pada Jumat (05/04). Dipicu oleh melemahnya saham sektor utilitas, ritel dan telekomunikasi.

FTSE 100 -0.81%, Dax -1.24%, CAC40 -1.11%

 

Bursa Saham Asia-Pasifik bergerak melemah pada Jumat (05/04),  

Nikkei -0.96%, HSI -0.01%, Shanghai +0.54%

 

Harga emas menguat ke level $2401 pada Senin (15/04), Harga minyak WTI menguat di level $8.90 pada Senin (15/04).

Gold +4.08%, WTI Oil +0.57%

 

Indeks Harga Saham Gabungan

 

Pada perdagangan Jumat 05 April 2024, IHSG ditutup pada level 7286.88 menguat +0.45%.

Dalam sepekan IHSG turun tipis 0.03%, pada pekan ini pergerakan IHSG dipengaruhi oleh pergerakan saham-saham emiten berkapitalisasi pasar besar, yang terlihat oada index LQ45 yang melemah sebesar 2,26% dalam sepekan. Selain itu, IHSG juga dipengaruhi oeh sidang sengeketa Pemilu 2024. Dari dalam negeri, Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan inflasi Maret 2024 mencapai 0,52% secara bulanan (mtm), sementara dari luar negeri berbagai data penting dari Amerika Serikat seperti daa pekerjaan juga menjadi hal yang perlu dicermati karena berkaitan dengan ekspektasi penurunan suku bunga Federal Reserve atau The Fed. Net sell asing cukup besar pada saham-saham berkapitalisasi besar, kemudian mengenai kebijakan terbaru terkait dengan transaksi Full Call Auction membuat investor lebih berhati-hati dalam melilih saham sehingga mempengaruhi pergerakan IHSG. Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS juga menjadi sentimen untuk IHSG.

Transaksi IHSG sebesa 12.61 T serta asing net buy sebesar 19.77 M. Secara sektoral, sektor infrastruktur menjadi penggerk IHSG. sementara dari saham BREN, BRPT, , TPIA ASII turut menjadi peopang IHSG sampai akhir perdagangan.

Pada perdagangan Selasa 16 April IHSG diprediksi akan bergerak fluktuat pada rentan 7200 - 7300. Saham – saham yang dapat diperhatikan seperti AUTO, PWON, PTRO, AVIA.

Disclaimer On


Lastest Post