News

SARANA MITRA LUAS (SMIL) MASIH SIMPAN DANA IPO SEBESAR Rp44,3 MILIAR

2024-01-12 16:17:12 | category : BIS | company id : SMIL

01158498 IQPlus, (12/1) - PT Sarana Mitra Luas Tbk. (SMIL) emiten persewaan forklift dan peralatan material handling menyampaikan laporan realisasi penggunaan dana hasil penawaran Umum per 31 Desember 2023. Hadi Suhermin Direktur utama SMIL dalam keterangan tertulisnya Jumat (12/1) menyampaikan bahwa SMIL memperoleh hasil penawaran umum IPO efektif tanggal 12 Mei 2023 sebesar Rp175 miliar dengan biaya sebesar Rp4,5 miliar dan hasil bersih penawaran umum sebesar Rp170,4 miliar. SMIL merealisasikan dana IPO sebesar Rp126,13 miliar untuk modal kerja dan masih menyimpan sisa dana IPO sebesar Rp44,3 miliar dengan rinxian di Bank CIMB Niaga sebesar Rp19,36 miliar dengan bunga 4% serta sebesar Rp25 miliar sebagai Deposito di Maybank dengan bunga 3%. Sebagai informasi, SMIL resmi mencatat saham di Bursa Efek Indonesia tanggal 12 Mei 2023 dengan melepas sebanyak 1,75 miliar saham baru setara 20 persen dari modal ditempatkan dan disetor penuh pada nominal Rp50 per lembar di harga penawaran Rp100 per saham serta meraih dana IPO sebesar Rp175 miliar. (end)



Tanggal Category Headline Details
2024-01-12 16:17:12 BIS SARANA MITRA LUAS (SMIL) MASIH SIMPAN DANA IPO SEBESAR Rp44,3 MILIAR 01158498 IQPlus, (12/1) - PT Sarana Mitra Luas Tbk. (SMIL) emiten persewaan forklift dan peralatan material handling menyampaikan laporan realisasi... Readmore
2024-01-12 16:08:39 BIS PEMERINTAH BERENCANA LELANG SUN PADA 16 JANUARI 2024 01157640 IQPlus, (12/1) - Pemerintah akan melakukan lelang Surat Utang Negara (SUN) dalam mata uang Rupiah untuk memenuhi sebagian dari target pembi... Readmore
2024-01-12 15:57:46 BIS SESUAI RENCANA, TPIA HABISKAN DANA HASIL EMISI OBLIGASI Rp993 MILIAR UNTUK MODAL KERJA 01157414 IQPlus, (12/1) - PT Chandra Asri Pacific Tbk (TPIA) melaporkan realisasi penggunaan dana dari hasil Penawaran Umum Obligasi Berkelanjutan I... Readmore
2024-01-12 15:48:38 BIS WMM 2023 KEMBALI DIGELAR, WUJUD NYATA BANK MANDIRI GALI POTENSI WIRAUSAHA MUDA 01156725 IQPlus, (12/1) - Bank Mandiri kembali menggelar kompetisi bisnis anak muda terbesar di Indonesia, Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2023. Kompe... Readmore
2024-01-12 15:37:24 BIS HERY GUNAWAN KURANGI KEPEMILIKAN SAHAM MITRA TIRTA BUWANA (SOUL) 01156167 IQPlus, (12/1) - Hery Gunawan Muhamad selaku Komisaris PT Mitra Tirta Buwana Tbk. (SOUL) telah mengurangi porsi kepemilikan sahamnya pada... Readmore

Start learning, Fast Earning

Easy guide to Start

Download ProClick

Care Center
021 – 8378 0888
Dealing Room
021 – 8378 0900