News

BIMA SAKTI PERTIWI CATAT PENDAPATAN Rp39,11 MILIAR HINGGA SEPTEMBER 2024

2024-10-25 11:31:07 | category : BIS | company id : PAMG

29841234 IQPlus, (25/10) -PT Bima Sakti Pertiwi Tbk (PAMG) mencatat pendapatan sebesar Rp39,11 miliar hingga periode 30 September 2024 naik dari pendapatan Rp38,55 miliar di periode sama tahun sebelumnya. Laporan keuangan perseroan Jumat menyebutkan, beban pokok pendapatan naik menjadi Rp20,38 miliar dari Rp19,42 miliar dan laba kotor turun menjadi Rp18,72 miliar dari laba kotor Rp19,13 miliar. Laba usaha naik menjadi Rp10,09 miliar dari laba usaha Rp7,83 miliar usai turunnya beban pemasaran menjadi Rp627,89 juta dari Rp1,31 miliar dan diraihnya penghasilan lain-lain neto Rp113,85 juta dari usai mencatat beban lain-lain neto Rp1,63 miliar. Laba sebelum beban pajak diraih Rp832,63 juta usai mencatat rugi sebelum beban pajak Rp1,17 miliar. Laba neto tahun berjalan diraih Rp646,31 juta usai mencatat rugi neto tahun berjalan Rp1,27 miliar tahun sebelumnya. Jumlah liabilitas naik menjadi Rp160,46 miliar hingga periode 30 September 2024 dari jumlah liabilitas Rp159,41 miliar hingga periode 31 Desember 2023. Jumlah aset naik menjadi Rp584,33 miliar hingga periode 30 September 2024 dari jumlah aset Rp582,63 miliar hingga periode 31 Desember 2023. (end)



Tanggal Category Headline Details
2024-10-25 11:31:07 BIS BIMA SAKTI PERTIWI CATAT PENDAPATAN Rp39,11 MILIAR HINGGA SEPTEMBER 2024 29841234 IQPlus, (25/10) -PT Bima Sakti Pertiwi Tbk (PAMG) mencatat pendapatan sebesar Rp39,11 miliar hingga periode 30 September 2024 naik dari pen... Readmore
2024-10-25 13:02:30 BIS IHSG SESI I DITUTUP MELEMAH 10 POIN KE LEVEL 7.706 29846909 IQPlus, (25/10) - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 10.507 poin atau 0,136% di level 7,706.042 pada perdagangan sesi I ha... Readmore
2024-10-25 13:05:19 BIS INDEF SARANKAN DELAPAN SEKTOR MASUK DAFTAR PRIORITAS HILIRISASI 29847026 IQPlus, (25/10) - Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Esther Sri Astuti menyarankan Pemerintah un... Readmore
2024-10-25 13:07:56 BIS TINGKATKAN DAYA SAING, KEMENDAG SOSIALISASIKAN HASIL KAJIAN OECD 29847187 IQPlus, (25/10) - Kementerian Perdagangan RI menyosialisasikan hasil studi mendalam mengenai perdagangan jasa di Indonesia dalam seminar... Readmore
2024-10-25 11:26:14 BIS ANTISIPASI PENINGKATAN PERMINTAAN KENDARAAN BEKAS, ASLC KEBUT EKSPANSI CAROLINE.ID 29840980 IQPlus, (25/10) - Emiten perdagangan otomotif omnichannel bidang penjualan retail mobil bekas (Caroline.id), bisnis lelang (JBA) serta bisn... Readmore

Start learning, Fast Earning

Easy guide to Start

Download ProClick

Care Center
021 – 8378 0888
Dealing Room
021 – 8378 0900