Bursa saham AS ditutup menguat setelah didorong stimulus Pemerintah AS dan keberhasilan uji coba vaksin Corvid 19. DOW +1.39%, S&P +0.64%, NASDAQ +0.52%
Bursa saham Eropa ditutup menguat setelah rilis data Jasa Inggris dan Penjualan Ritel Zona Eropa mulai perlahan pulih menumbuhkan optimisme pemulihan Ekonomi. Indeks DAX +0.47%, FTSE +1.14%, CAC +0.90%
Bursa Saham Asia dibuka mayoritas menguat didorong sentiment kebijakkan Stimulus baru Pemerintah AS dan keberhasilan uji coba vaksin corvid 19 yang akan mulai diproduksi secara massal. Hang Seng +0.62%, KOSPI +1.47%, Nikkei +0.05%
Harga minyak mentah dunia menguat setelah persediaan minyak AS turun 7.4 juta barel. Harga emas ditutup menguat tipis setelah rencana kebijakkan Stimulus baru Pemerintah AS untuk penanggulangan Corvid 19. WTI -0.05%, Brent Oil - 0.11%, Gold +0.27%.
IHSG pada perdagangan hari ini diperkirakan akan BULLISH dengan Range pergerakkan 5059-5157 dengan saham-saham yang dapat diperhatikan : JPFA IMAS PYFA TLKM NIKL ADRO