PROFINDO_TRADING_IDEA_211020

Bursa saham AS ditutup menguat didorong optimism kesepakatan paket Stimulus Fiskal AS.

Bursa saham Eropa bergerak mixed dimana pelaku pasar masih menantikan hasil kesepakatan paket stimulus Fiskal AS. Selain itu perkembangan Pilpres AS, Brexit dan kasus penyebaran Corvid 19 di Kawasan Eropa turut membanyangi pergerakkan pasar. Indeks DAX -0.92%, FTSE +0.08%, CAC -0.27%

Bursa Saham Asia dibuka mayoritas menguat didorong harapan kesepakatan stimulus Fiskal AS dan sentimen vaksin corona. Hang Seng +0.11%, KOSPI +0.17%, Nikkei +0.27%

Harga minyak mentah dunia melemah didorong sentimen data pertumbuhan penderita Corvid 19 yang terus meningkat di seluruh Dunia. Harga emas rebound didorong sentimen optimisme paket Stimulus Fiskal AS. WTI -0.67%, Brent Oil +0.28%, Gold +0.16%.

IHSG pada perdagangan hari ini diperkirakan akan BULLISH (TECHNICAL REBOUND) dengan Range pergerakkan 5090- 5135 dengan saham-saham yang dapat diperhatikan : SAME KRAS AALI TBIG ERAA BOSS


Lastest Post